Jumat, 19 Februari 2016

Resep Masakan Udang Goreng Renyah Enak dan Sederhana

Kali ini kita akan membuat satu buah menu masakan yang berasal dari laut. Nah bahan yang akan kita gunakan adalah udang, selain udang kita juga akan menggunakan bawang, putih telur dan bahan dasar lainnya.

Nama masakan yang akan kita buat kali ini adalah Udang Goreng Renyah Endak dan Sederhana. Bagi kalian yang penasaran dengan bahan dan cara membuatnya kalian dapat mengikuti cara-cara dibawah.

Pertama mari kita persiapkan bahan-bahan yang kita perlukan untuk membuat Udang Goreng Renyah Endak dan Sederhana ini.
Resep Masakan Udang Goreng Renyah Enak dan Sederhana Lengkap Beserta Cara Mesakanya

Bahan-bahan :
  • 10 ekor udang ukuran besar
  • 2 siung bawang putih
  • 1/2 sdt merica bubuk
  • 1 putih telur kocok
  • 75 gram tepung roti kasar
  • Minyak secukupnya untuk menggoreng
Nah dibagian atas tado merupakan bahan-bahan yang kita perlukan untuk membuat Udang Goreng Renyah Enak dan Sederhana. Selanjutnya mari kita masuk keproses pembuatan Udang Goreng Renyah Enak dan Sederhana ini.

Cara memasaknya :
  1. Pertama kupas udang dengan menyisakan ekornya. Kemudian campur udang dengan bawang putih yang telah dihaluskan, merica dan garam. Aduk rata. Biarkan udang selama kurang lebih 30 menit agar bumbu meresap kedalam udang.
  2. Kemudian celupkan udang yang telah disimpan tadi kedalam kocokan putih telur, lalu gulingkan ketepung roti.
  3. Tekan-tekan agar tepung menempel dibadan udang. Goreng udang dalam minyak yang banyak dan panas hingga udang matang. Angkat dan sajikan.
Nah Resep Masakan Udang Goreng Renyah Enak dan Sederhana ini dapat dinikmati untuk 4 porsi. Semoga Resep Masakan Udang Goreng Renyah Enak dan Sederhana ini dapat membantu dalam memasak kalian.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar